Analisis Reaksi Pelaku UMKM Tahap Start Up Dalam Membandingkan Modal Kerja dan Pendapatan Usaha Sebelum dan Sesudah Adanya Inovasi Produk MAMIN di Wilayah Kediri dan Tulungagung

Authors

  • Udik Jatmiko Universitas Islam Kadiri Kediri
  • Srikalimah Srikalimah Universitas Islam Kadiri Kediri
  • Nurali Agus Najibul Zamzam Universitas Islam Kadiri Kediri

DOI:

https://doi.org/10.30741/adv.v2i02.359

Keywords:

Modal Usaha, Pendapatan Usaha, Inovasi Produk, Uji Beda Paired Sample t test

Abstract

Dalam penelitian ini ruang lingkup permasalahan yang akan dijadikan fokus penelitian adalah keinginan untuk mengkaji perbandingan modal usaha yang dikeluarkan dan pendapatan usaha yang diperoleh para pelaku UMKM Makanan dan minuman pada tahap start up di Wilayah Kediri dan Tulungagung dalam melakukan pengelolaan aktivitas-aktivitas strategi bisnisnya sebelum dan sesudah adanya kebijakan berinovasi.

Jumlah populasi dalam penelitian ini sebnyak 115 pelaku usaha, dan yang dijadikan sampel dalam penelitian ini sebanyak 89 responden. Teknik analisis Data menggunakan uji komparatif dengan pendekatan Uji Beda Paired Sample t test.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa modal usaha sesudah inovasi berbeda secara signifikan dengan modal usaha sebelum berlakunya inovasi produk. Hal ini dibuktikan dengan nilai probabilitas signifikan paired sample test dibawah 0,05. Perbedaan nilai rata-rata (mean) sebesar 3,764. Pendapatan usaha sesudah inovasi berbeda secara signifikan dengan pendapatan usaha sebelum berlakunya inovasi produk. Hal ini dibuktikan dengan nilai probabilitas signifikan paired sample test dibawah 0,05. Perbedaan nilai rata-rata (mean) sebesar 4,124.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bungin, Burhan (2009). Metodologi penelitian Kuantitatif, Jakarta: Penerbit Kencana Prenada Media Grup.

Endang, Sri Rahayu. (2014). Studi Komparatif Perubahan Pendapatan Usaha Warung Tradisional Sebelum Dan Sesudah Adanya Warung Retail Modern Di Kecamatan Medan Timur. Jurnal Manajemen & Bisnis Vol 14 NO. 02 Oktober 2014 ISSN 1693-7619. Diakses 2 Mei 2017.

Kasmir. (2012). Kewirausahaan. edisi revisi, cetakan ke-7. Jakarta : PT. Raja Grafindo.

Suryana. (2014). Kewirausahaan Kiat Dan Proses Menuju Sukses. Edisi 4. Jakarta : Penerbit Salemba Empat.

M. Reeve James, Carl S. Warren, Jonathan E.Duchac, Ersa Tri Wahyuni, Gatot Soepriyanto, Amir Abadi Jusuf dan Chaerul D. Djakman. (2009). Pengantar Akuntansi adaptasi Indonesia Buku 1. Jakarta : Penerbit Salemba Empat.

Purwaji, Agus.,Wibowo dan H. Murtanto. (2016). Pengantar Akuntansi 1, Edisi 2, penerbit Salemba Empat.

Sugiyono. (2015). Analisis Penyediaan Dan Penggunaan Modal Kerja UMKM (Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah) Dalam Meningkatkan Laba Usaha Pada KUB (Kelompok Usaha Bersama) ALAM LESTARI DEPOK. Prosiding Semiar Nasional Pendidikan Ekonomi & Bisnis Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta Sabtu, 07 November 2015. ISBN: 978-602-8580-19-9

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan H & D, Bandung : CV. Alfabeta.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2008 Tentang Usaha Mikro Kecil Dan Menengah.

Downloads

Published

2018-12-31

How to Cite

Jatmiko, U., Srikalimah, S., & Zamzam, N. A. N. (2018). Analisis Reaksi Pelaku UMKM Tahap Start Up Dalam Membandingkan Modal Kerja dan Pendapatan Usaha Sebelum dan Sesudah Adanya Inovasi Produk MAMIN di Wilayah Kediri dan Tulungagung. Jurnal Ilmu Manajemen Advantage, 2(02), 51–59. https://doi.org/10.30741/adv.v2i02.359

Issue

Section

Articles